Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lazyload dan Defer Adsense Blogger 2022

Lazyload dan Defer Adsense Blogger

Lazyload dan Defer Adsense Blogger - Baru-baru ini Adsense mengubah kembali kode script JS Adsense 2022 dengan menambahkan atribut crossorigin.

Atribut Crossorigin

Namun sebelum itu, mari kita sedikit mengenal tentang atribut crossorigin. Atribut crossorigin ini diberlakukan untuk sumber daya yang dimuat atau diminta dari domain lain di luar domain kita sendiri yang tentunya untuk keamanan.

Dengan crossorigin="anonymous" maka ini memberitahu browser bahwa sumber daya tersebut dapat diminta secara anonim tanpa pengiriman kredensial seperti cookie, sertifikat, atau otentikasi HTTP Basic sehingga aman digunakan oleh siapa pun.

Berikut ini kode script Adsense terbaru 2022:

<script async src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-xxxxxxxxxxxxx" crossorigin="anonymous"></script>

Untuk itu, silahkan gunakan kode-kode di bawah ini untuk lazyload dan defer Adsense terbaru 2022.

Lazyload Adsense Blogger Terbaru 2022

Silahkan gunakan kode berikut dan simpan di atas </body>:

<script>
//<![CDATA[
var lazyadsense = false;
window.addEventListener("scroll", function(){
if ((document.documentElement.scrollTop != 0 && lazyadsense === false) || (document.body.scrollTop != 0 && lazyadsense === false)) {
(function() { var ad = document.createElement('script'); ad.setAttribute('crossorigin','anonymous'); ad.async = true; ad.src = 'https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-xxxxxxxxxxx'; var sc = document.getElementsByTagName('script')[0]; sc.parentNode.insertBefore(ad, sc); })();
lazyadsense = true;
  }
}, true);
//]]>
</script>

Untuk kode yang ditandai silahkan sesuaikan dengan kode ID publisher-nya.

Defer Adsense Blogger Terbaru 2022

Silahkan gunakan kode berikut dan simpan di atas </body> :

<script>
//<![CDATA[
function downloadJSAtOnload(){var d=document.createElement("script");d.src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-xxxxxxxxxxxx";d.setAttribute("crossorigin","anonymous"),document.body.appendChild(d)}window.addEventListener?window.addEventListener("load",downloadJSAtOnload,!1):window.attachEvent?window.attachEvent("onload",downloadJSAtOnload):window.onload=downloadJSAtOnload;
//]]>
</script>

Untuk kode yang ditandai silahkan sesuaikan dengan kode ID publisher-nya.

Kemudian untuk defer Adsense silahkan tambahkan preload JS Adsense di bawah <head>

<link as='script' crossorigin='anonymous' href='https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-xxxxxxxxxxx' rel='preload'/>

Untuk kode yang ditandai silahkan sesuaikan dengan kode ID publisher-nya.
Semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Lazyload dan Defer Adsense Blogger 2022"